Buku ini menyadarkan kita betapa tidak ada rumah tangga sakinah yang dibangun dalam satu hari. Pasti ada onak clan duri yang akan menjadi sandungan. Alih-alih meruntuhkan, batu-batu sandungan tersebut harus mampu kita jadikan sarana memperkokoh fondasi rumah tangga. Kita juga disadarkan betapa tujuan rumah tangga sakinah adalah meraih ridho Illahi. Karenanya, segala permasalahan rumah tangga ak…
Ketika dikaruniai anak, tentu setiap orangtua akan mendapatkan banyak sekali ucapan selamat dari keluarga, teman, serta kolega. Namun demikian, berapakah dari mereka yang mewanti-wanti dengan bertanya, "Sudah siapkah Anda menjadi orangtua?" atau "Sudahkah Anda memiliki konsep pendidikan yang akan diberikan kepada anak?" Rasanya hal itu jarang dilakukan. Mereka berasumsi bahwa mendidik anak adal…
Fitrah seorang manusia adalah mencintai keindahan. Terlebih, bagi kaum Hawa. Sehingga, bukanlah sebuah kesalahan jika seorang wanita ingin terlihat dan tampil menarik. Hanya saja, semua tetap harus didasarkan kepada niat yang lurus, tulus, dan sesuai aturan syari'at Islam. Banyak pertanyaan para muslimah yang diajukan kepada saya mengenai teknologi kecantikan yang saat ini sedang menjadi tren. …
Para ahli menyepakati bahwa doa adalah ibadah yang tidak menuntut syarat dan rukun yang ketat. Artinya doa bisa dilakukan kapan dan di mana saja. Hal ini membuktikan bahwa berdoa tidak hanya dapat dilakukan ketika seorang hamba mengalami kesulitan, kepepet, atau dalam keadaan terpuruk. Sebaliknya, hamba yang dicintai Allah adalah hamba yang datang kepada-Nya dalam keadaan lapang. Keyakinan a…