Book
Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal
Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki banyak potensi di setiap daerah atau yang disebut keunggulan lokal, yang mencakup aspek ekonomi, budaya, teknologi informasi dan komunikasi, ekologi, dan lain-lain. Akan tetapi, potensi besar tersebut termarginalkan dan dipandang sebelah mata. Terdorong keinginan untuk memaksimalkan semua potensi itu, lahirlah pendidikan berbasis keunggulan lokal (PBKL). Lantas, apakah yang dimaksud pendidikan berbasis keunggulan lokal (PBKL)? Apakah tujuan dilaksanakannya PBKL? Dan, apa raja keunggulan PBKL dibandingkan sistem pendidikan pada umumnya? Anda dapat menemukan jawabannya di dalam buku ini! Di sin ilah dikupas tuntas mengenai pengertian, tujuan, landasan, ruang lingkup, dan langkah pengembangan PBKL, serta pihak-pihak yang terlibat. Selain itu, dijelaskan juga keunggulan, elemen berbagai kendala implementasi PBKL.
Tidak tersedia versi lain